Kamis, 02 Juni 2011

redupkanlah lampu saat kalian sedang tidur !!!!!

Apakah anda lebih senang tidur jika lampu dimatikan atau dinyalakan??
menurut para peneliti di harvard, masyarakat kita terlalu sering terpapar dengan cahaya lampu yang terlalu terang di dalam kamar, padahal hal itu sangat berpengaruh buruk terhadap hormon melatolin. kadar melatolin dalam tubuh ternyata sangat dipengaruhi oleh cahaya, bila kita menyalakan lampu terlalu terang maka kualitas tidur dan daya tubuh untuk mengatur suhu tubuh, tekanan darah dan kadar glukosa jadi berpengaruh.
bahkan tidur dalam keadaan lampu redup atau gelap pada malam hari dapat mengurangi isomnia,menjaga tekanan darah normal, dan mngurangi tekanan diabetes. dalam beberapa penelitian, hormon melatonin mempunyai peran dalam mengatasi kualitas tidur buruk, hipertensi, bahkan kanker.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar